bayi islam laki lakiNama bayi islam

Nama Bayi Islam untuk Laki-Laki A

A

Abbasy Rijal : Anak laki-laki yang rajin berusaha
Abbasy : Rajin berusaha
Rijal: Anak laki-laki

Abdul Abisali : Hamba yang memperjuangkan Islam
Abd: Hambad, Abdi
Abisali: Pejuang Islam

Related Articles

Abdul Abrisam : Hamba yang lembut dan tampan
Abirisam: Lembut hati dan tampan

Abdul Affan: Hamba yang jujur
Affan: Jujur dan lurus (Ayah Khalifah Utsman)

Abdul Fawza: Hamba yang berprestasi besar
Fawza: Kejayaan, Keberhasilan Prestasi besar.

Abdul Ahlan : Hamba yang dilindungi Allah swt
Ahlan: selalu dalam perlindungan Allah swt

Abdul Alim: Hamba Allah yang cerdas
Alim: Terpelajar, sarjana, cerdas (salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Nama Bayi Islam untuk Laki-Laki A

bayi laki laki islam

Abdul Amir: Hamba yang kaya raya
Amir: Kaya, Makmur, jaya dan beradab

Abdul Azad: Hamba yang bebas
Azad: Bebas, tidak terikat

Abdul azim:  Hamba yang perkasa dan kuat
Azim: Sangat perkasa, amat kuat, amat besar (salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna )

Abdul Bashir : Hamba yang wawasannya Luas
Bashir: Memiliki wawasan yang luas, bijak dan cerdas. (Salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Abdul Hadi : Hamba yang memberi petunjuk
Hadi: Maha pemberi petunjuk (Salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Abdul Aleem : Hamba yang terpelajar
Aleem: terpelajar, sarjana, cerdas (Salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Abdul Pasha: Hamba yang terhormat
Pasha: Tuan, yang mulia gelar terhormat

Abdul Rif’at: Hamba kelas atas atau bangsawan
Rif’at:  Bangsawan, Terhormat dan Terpuji

Abdul Thahari : Hamba yang pikirannya bersih
Thahari: Suci, Bersih pikirannya

Abdul Qasim : Hamba yang dermawan
Qasim: Dermawan, Pengasih

Abid Affan: Ahli ibada yang pemaaf
Abid: Ahli Ibadah
Affan: Orang yang pemaaf

Abid Abir: Ahli ibadah yang harum semerbak

Abid Baahi: Ahli ibadah yang terkenal
Baahi: hebat, terkenal, Masyur

Adhududdin: Penjaga Agama (Islam)
Adhud : Lengan atas kuat, Perkasa, Pelindung
Ad-din : Agama, Keyakinan

Afdhalul ‘Amal: Amal yang lebih utama
Afdhal: lebih baik, lebih utama lebih cerdas
‘Amal: amal, perbuatan

Ahmad Ghozali: Prajurit yang terpuji
Ahmad : Terpuji
Ghozali: Prajurit di medan perang

Ahsabur Amir: Pemimpin yang suci
Ahsab: lebih suci, Lebih dihormati, memiliki kedudukan yang lebih tinggi
Amir: Pengeran atau Pemimpin

Ahsanul Khuluq: Budi pekerti yang baik
Ahsan: Baik, Cerdas dan mulia
Khuluq: Budi pekerti, Tingkah laku

Ahsabur Rijal: Lelaki yang dihormati
Ahsab: Suci, dihormati, Memiliki kedudukan

Akhtar Insan: Manusia yang bernasib baik
Akhtar : Bintang, Bernasib baik
Insan: Manusia

Akhlaqul Karimah: Perilaku yang Mulia
Akhlaq: bentuk jamak dari Khuluq, sopan santun, Beradab
Karimah : Mulia

Alimuddin: Seorang yang terpelajar dalam ilmu keagamaan
Alim: Terpelajar, Sarjana, Cerdas (Salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Amanullah: Terlindung selalu di dalam lindungan Allah swt
Aman: Sejahtera, Damai, Terlindung dan jauh dari segala masalah
Ullah: Alla swt

Amiduddaulah: Pelindung atau pejabat negara

Aminuddin: Teguh menjunjung tinggi kebenaran agama (Islam)
Amin: Terpercaya, Dapat dipercaya, penjaga wasiat, Jujur

Amani Zhahir: Harapan yang terlihar jelas
Amani: Bentuk jamak dari Ummiya; Harapan, asa, Keinginan, Aspirasi
Zhahir: Tampak jelas, Terbukti, Transparan

Amirul Bahr Yasaar: Laksamana laut yang makmur
Amiir: Pemimpin, Komandan, Penguasa, Bangsawan, Orang kaya
Bahr: Laut
Yasaar: Kemakmuran, kekayaan, Belimpahan, Tidak mengenal rintangan

Anas Bakhit: Sahabat keberuntungan
Anas: Sahabat
Bakhit: Keberuntungan

Ansharul Muhtajin: Penolong Orang-orang yang membutuhkan pertolongan
Ansharul: Bentuk jamak dari kata Nashir, Penolong
Muhtajin: Orang-orang yang membutuhkan

Anwarul Mumtaz : Cahaya yang mengagumkan
Anwarul: Bentuk jamak dari kata Nur; Cahaya
Mumtaz: Yang mengangumkan, Yang menakjubkan.

Anwar Jahan: Cahaya Dunia
Jahan: dunia

Arif Faith Gafar: Pemimpin bijaksana dan yang suka memaafkan
Arif: bijaksana
Faith:Pemimpin
Gafar: Suka memaafkan

Arkan Said Ramadhan: Kemuliaan dan Kebahagiaan di bulan penuh hikmah
Arkan: kemuliaan
Said: Bahagia
Ramadan: Bulan penuh Berkah

Asyrafus Sadat: Pemimpin yang paling mulia
Asyraf: Bentuk jamak dari Syaraf; Kemuliaan, kehormatan, ketinggian
Sadat: Bentuk jamak dari kata Sayyid; pemimpin, Ketua, Yang mulia

Atha’illah: pemberian Allah swt
Atha’: Hadiah, Kekayaan

Azhar Rebab: Lebih cerah seperti awan
Azhar: Lebih cerah
Rebab: Awan

Azizullah: orang yang sangat dicintai Allah
Aziz: Kuat, Perkasa, Amat Menyayangi. (Salah satu nama Allah dalam Asmaul Husna)

Azmi Hail: Keteguhan Hati yang luar biasa
Azmi: Keteguhan Hati
Hail : Yang luar biasa

Azzam Bashar: Manusia kokoh
Azzam: Kokoh, tidak mudah terpengaruh
Bashar: Manusia, atau insan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Check Also
Close
Back to top button